Kurikulum dan Silabus

Table of Contents

  • Pada bagian ini akan diuraikan struktur kurikulum, kode dan deskripsi Mata Kuliah S2 matematika melalui jalur kuliah dan jalur riset.

Jalur Kuliah

            Struktur kurikulum Program Studi S2 Matematika Universitas Airlangga mengacu pada KKNI. Beban studi pendidikan Prodi S2 Matematika Universitas Airlangga adalah 38 SKS yang mengacu pada penjelasan tentang Standar Nasional Pendidkan Tinggi untuk program pascasarjana. Selanjutnya lama studi dirancang untuk kurun waktu 4 (empat) semester dan dapat ditempuh dalam waktu kurang dari 4 (empat) semester dan paling lama 8 (delapan) semester termasuk penyusunan tesis (permenristekdikti no 44 tahun 2015).

          Program Studi S2 Matematika memiliki 5 bidang minat yaitu: (1) Analisis dan Geometri, (2) Aljabar dan Kombinatorika (3) Pemodelan dan Simulasi, (4) Riset operasi dan komputasi dan (5) Statistika. Sedangkan mata kuliah yang bisa ditempuh oleh mahasiswa adalah  Mata kuliah wajib prodi 22 sks dan matakuliah pilihan minimal 16 sks. Mata kuliah pilihan yang disediakan 54 sks (4 sks untuk bidang Analisis dan Geometri, 8 sks untuk bidang Aljabar dan Kombinatorik, 11 sks untuk bidang Pemodelan dan Simulasi, 14 sks untuk bidang Riset operasi dan komputasi dan 17 sks untuk bidang Statistika).

          Berdasarkan capaian pembelajaran untuk program Magister yang berkaitan dengan kemampuan menulis karya ilmiah, maka syarat kelulusan mahasiswa Prodi S2 Matematika Universitas Airlangga adalah pertama harus mempresentasikan hasil penelitiannya dalam forum seminar nasional atau internasional dan kedua harus mempublikasikan hasil penelitiannya pada jurnal nasional/internasional atau prosiding internasional.

          Kurikulum merupakan alat atau sarana utama untuk mencapai tujuan suatu program studi, sehingga harus disusun berdasarkan KKNI dan mempunyai ciri khas yang berbeda dengan program studi yang sama dengan lembaga lain. Adapun struktur kurikulum S2 Matematika sebagai berikut

Tabel 1 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur kuliah bidang Analisis dan Geometri

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Analisis Matriks

3

 

Teori Probabilitas

3

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-7 sks

2

Analisis Real

3

 

Matematika Komputasi

3

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

3

Proposal Tesis

2

 

SKS Wajib

2 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

10-13 sks

4

Tesis

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

 

Total SKS Wajib

22 sks

Total SKS Pilihan

16-20 sks

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 1 dan 3

 

Analisis Fungsional

2

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Lain Semester 1 dan 3

 

Teori Graf dan Kombinatorik

3

 

Teori Kontrol Optimum

2

 

Pemodelan Biomatematika

2

 

Pemodelan Fraksional

3

 

Metode Heuristik

3

 

Informatika Biomedik

2

1

Pemodelan Statistika Ekonomi Sosial

3

 

Teknik Smoothing Data

3

 

Analisis Multivariat

3

 

 

Mata Kuliah Wajib

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Analisis dan Geometri

2

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Lain Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta  Aljabar dan Kombinatorika

2

 

Aljabar Abstrak

3

 

Sistem Dinamik

2

 

Kapita Selekta Pemodelan dan Simulasi

2

 

Analisis Bigdata

3

 

Teori Optimasi

3

 

Kapita Selekta Riset operasi dan komputasi

2

 

Kapita Selekta Statistika

2

 

Pemodelan Statistika Kehayatan

3

 

Analisis Data Geospasial

3

 


Tabel 2 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur kuliah bidang Aljabar dan Kombinatorika

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Analisis Matriks

3

 

Teori Probabilitas

3

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-7 sks

2

Analisis Real

3

 

Matematika Komputasi

3

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

3

Proposal Tesis

2

 

SKS Wajib

2 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

10-13 sks

4

Tesis

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

 

Total SKS Wajib

22 sks

Total SKS Pilihan

16-20 sks

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 1 dan 3

 

Teori Graf dan Kombinatorik

3

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Lain Semester 1 dan 3

 

Analisis Fungsional

2

 

Teori Kontrol Optimum

2

 

Pemodelan Biomatematika

2

 

Pemodelan Fraksional

3

 

Metode Heuristik

3

 

Informatika Biomedik

2

1

Pemodelan Statistika Ekonomi Sosial

3

 

Teknik Smoothing Data

3

 

Analisis Multivariat

3

 

 

Mata Kuliah Wajib

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta  Aljabar dan Kombinatorika

2

 

Aljabar Abstrak

3

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Lain Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Analisis dan Geometri

2

 

Sistem Dinamik

2

 

Kapita Selekta Pemodelan dan Simulasi

2

 

Analisis Bigdata

3

 

Teori Optimasi

3

 

Kapita Selekta Riset operasi dan komputasi

2

 

Kapita Selekta Statistika

2

 

Pemodelan Statistika Kehayatan

3

 

Analisis Data Geospasial

3

 


Tabel 3 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur kuliah bidang Pemodelan dan Simulasi

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Analisis Matriks

3

 

Teori Probabilitas

3

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-7 sks

2

Analisis Real

3

 

Matematika Komputasi

3

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

3

Proposal Tesis

2

 

SKS Wajib

2 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

10-13 sks

4

Tesis

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

 

Total SKS Wajib

22 sks

Total SKS Pilihan

16-20 sks

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 1 dan 3

 

Teori Kontrol Optimum

2

 

Pemodelan Biomatematika

2

 

Pemodelan Fraksional

3

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Lain Semester 1 dan 3

 

Analisis Fungsional

2

 

Teori Graf dan Kombinatorik

3

 

Metode Heuristik

3

 

Informatika Biomedik

2

1

Pemodelan Statistika Ekonomi Sosial

3

 

Teknik Smoothing Data

3

 

Analisis Multivariat

3

 

 

Mata Kuliah Wajib

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 2 dan 4

 

Sistem Dinamik

2

 

Kapita Selekta Pemodelan dan Simulasi

2

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Lain Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Analisis dan Geometri

2

 

Kapita Selekta  Aljabar dan Kombinatorika

2

 

Aljabar Abstrak

3

 

Analisis Bigdata

3

 

Teori Optimasi

3

 

Kapita Selekta Riset operasi dan komputasi

2

 

Kapita Selekta Statistika

2

 

Pemodelan Statistika Kehayatan

3

 

Analisis Data Geospasial

3

 


Tabel 4 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur kuliah bidang Riset Operasi dan Komputasi

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Analisis Matriks

3

 

Teori Probabilitas

3

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-7 sks

2

Analisis Real

3

 

Matematika Komputasi

3

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

3

Proposal Tesis

2

 

SKS Wajib

2 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

10-13 sks

4

Tesis

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

 

Total SKS Wajib

22 sks

Total SKS Pilihan

16-20 sks

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 1 dan 3

 

Metode Heuristik

3

 

Informatika Biomedik

2

1

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Lain Semester 1 dan 3

 

Analisis Fungsional

2

 

Teori Graf dan Kombinatorik

3

 

Teori Kontrol Optimum

2

 

Pemodelan Biomatematika

2

 

Pemodelan Fraksional

3

 

Pemodelan Statistika Ekonomi Sosial

3

 

Teknik Smoothing Data

3

 

Analisis Multivariat

3

 

 

Mata Kuliah Wajib

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 2 dan 4

 

Analisis Bigdata

3

 

Teori Optimasi

3

 

Kapita Selekta Riset operasi dan komputasi

2

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Lain Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Analisis dan Geometri

2

 

Kapita Selekta  Aljabar dan Kombinatorika

2

 

Aljabar Abstrak

3

 

Sistem Dinamik

2

 

Kapita Selekta Pemodelan dan Simulasi

2

 

Kapita Selekta Statistika

2

 

Pemodelan Statistika Kehayatan

3

 

Analisis Data Geospasial

3

 


Tabel 5 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur kuliah bidang Statistika

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Analisis Matriks

3

 

Teori Probabilitas

3

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-7 sks

2

Analisis Real

3

 

Matematika Komputasi

3

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

3

Proposal Tesis

2

 

SKS Wajib

2 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

10-13 sks

4

Tesis

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-9 sks

 

Total SKS Wajib

22 sks

Total SKS Pilihan

16-20 sks

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 1 dan 3

 

Pemodelan Statistika Ekonomi Sosial

3

 

Teknik Smoothing Data

3

 

Analisis Multivariat

3

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Lain Semester 1 dan 3

 

Analisis Fungsional

2

 

Teori Graf dan Kombinatorik

3

 

Teori Kontrol Optimum

2

 

Pemodelan Biomatematika

2

 

Pemodelan Fraksional

3

 

Metode Heuristik

3

 

Informatika Biomedik

2

1

 

Mata Kuliah Wajib

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Statistika

2

 

Pemodelan Statistika Kehayatan

3

 

Analisis Data Geospasial

3

 

 

Mata Kuliah Pilihan Bidang Minat Lain Semester 2 dan 4

 

Kapita Selekta Analisis dan Geometri

2

 

Kapita Selekta  Aljabar dan Kombinatorika

2

 

Aljabar Abstrak

3

 

Sistem Dinamik

2

 

Kapita Selekta Pemodelan dan Simulasi

2

 

Analisis Bigdata

3

 

Teori Optimasi

3

 

Kapita Selekta Riset operasi dan komputasi

2

 

Jalur Riset

             Struktur kurikulum Program Studi S2 Matematika Universitas Airlangga Jalur Riset mengacu pada KKNI, Permenristekdikti Nomor 44 tahun 2015 tentang standart nasional Pendidikan Tinggi dan pedoman pendidikan Universitas Airlangga tahun 2018/2019, dan Peraturan Rektor Nomor 14 tahun 2020 tentang pedoman magister berbasis riset Universitas Airlangga. Beban studi pendidikan Prodi S2 Matematika Universitas Airlangga Jalur Riset adalah 38 SKS yang mengacu pada penjelasan tentang Standar Nasional Pendidkan Tinggi untuk program pascasarjana. Selanjutnya lama studi dirancang untuk kurun waktu 4 (empat) semester dan dapat ditempuh dalam waktu kurang dari 4 (empat) semester dan paling lama 8 (delapan) semester termasuk penyusunan tesis (permenristekdikti no 44 tahun 2015).
              Program Studi S2 Matematika memiliki 5 bidang minat yaitu: (1) Analisis dan Geometri, (2) Aljabar dan Kombinatorika (3) Pemodelan dan Simulasi, (4) Riset operasi dan komputasi dan (5) Statistika. Sedangkan mata kuliah yang bisa ditempuh oleh mahasiswa adalah  Mata kuliah wajib prodi 36 sks dan matakuliah pilihan 2 – 4 sks. Mata kuliah pilihan yang disediakan 54 sks (4 sks untuk bidang Analisis dan Geometri, 8 sks untuk bidang Aljabar dan Kombinatorik,  11 sks untuk bidang Pemodelan dan Simulasi, 14 sks untuk bidang Riset operasi dan komputasi dan 17 sks untuk bidang Statistik).

             Berdasarkan capaian pembelajaran untuk program Magister Jalur Riset yang berkaitan dengan kemampuan menulis karya ilmiah, maka syarat kelulusan mahasiswa Prodi S2 Matematika Universitas Airlangga Jalur Riset adalah pertama harus mempresentasikan hasil penelitiannya dalam forum seminar nasional atau internasional dan kedua harus mempublikasikan hasil penelitiannya pada jurnal nasional/internasional atau prosiding internasional.

             Kurikulum merupakan alat atau sarana utama untuk mencapai tujuan suatu program studi, sehingga harus disusun berdasarkan KKNI dan mempunyai ciri khas yang berbeda dengan program studi yang sama dengan lembaga lain. Adapun struktur kurikulum S2 Matematika Jalur Riset sebagai berikut:

Tabel 6 Struktur kurikulum S2 Matematika jalur riset

 

Semester

 

Nama Mata Kuliah1

Bobot sks2

 

RPS3

Teori

Praktik

 

Mata Kuliah Wajib

1

Metodologi Penelitian

2

 

Studi Independen

4

 

Review Artikel

4

 

SKS Wajib

10 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

2-6 sks

2

Seminar Ilmiah

4

 

Ujian Hasil Riset

6

 

Publikasi Ilmiah 1(*)

4

 

SKS Wajib

14 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

2 sks

3

Proposal Tesis (*)

2

 

Publikasi Ilmiah 2 (*)

6

 

SKS Wajib

8 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

4-8 sks

4

Tesis (*)

6

 

SKS Wajib

6 sks

SKS Mata Kuliah Pilihan

6-10 sks

 

Total SKS Wajib

36 sks

Total SKS Pilihan

2-6 sks

             Untuk mata kuliah pilihan jalur riset bidang minat Analisis dan Geometri mengacu pada Tabel .1, bidang minat Aljabar dan Kombinatorika mengacu pada Tabel 2, bidang minat Pemodelan dan Sistem mengacu pada Tabel 3, bidang minat Riset Operasi dan Komputasi mengacu pada Tabel 4 dan bidang minat Statistika mengacu pada Tabel .5.

Keterangan:

  • Mata Kuliah Wajib Program Studi adalah mata kuliah yang wajib diambil oleh semua mahasiswa Program Studi Magister Matematika
  • Mata Kuliah Wajib Bidang Minat adalah mata kuliah yang wajib diambil untuk masing-masing bidang minat.
  • Mata Kuliah Pilihan adalah mata kuliah yang dipilih berdasarkan kebutuhan mahasiswa

Keterangan 2 :

* Mata kuliah open semester